Find Us On Social Media :

Apa Makna Penting dari Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia? Kelas 5 SD Tema 9

Makna persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia, materi kelas 5 SD tema 9.

Cita-cita Negara Kesatuan Republik Indonesia ini tercantum dalam pembukaan UUD 1945 alinea keempat, yakni:

- Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia.

- Memajukan kesejahteraan umum

- Mencerdaskan kehidupan bangsa

- Ikut melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilan sosial.

Dengan adanya persatuan dan kesatuan di tengah kehidupan masyarakat, maka satu persatu cita-cita bangsa bisa tercapai.

Nah, itulah makna penting dari persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia.

Pertanyaan: Apa itu persatuan?

Petunjuk: Cek di halaman 1

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.