Find Us On Social Media :

Materi Sosiologi Kelas X SMA: 6 Karakteristik Gejala Sosial dalam Sosiologi

Gejala sosial muncul dari berbagai fenomena sosial yang berasal dari individu maupun kelompok sosial.

Mulai dari faktor ekonomi, faktor psikologis, politik, dan agama ya, Kids.

5. Tak Bersifat Universal

Gejala sosial enggak bersifat universal atau umum karena hanya dipengaruhi oleh suatu kondisi sosial atau budaya masyarakat tertentu.

Gejala sosial yang muncul di wilayah tertentu belum tentu sama dengan gejala sosial yang muncul di wilayah lainnya

6. Bersifat Kontekstual

Artinya bahwa gejala sosial memperhatikan situasi yang ada di sekelilingnya.

Baik tradisi, kebiasaan, norma yang berlaku, srta kondisi individu yang ada di sekitarnya.

Itulah informasi tentang karakteristik gejala sosial dalam sosiologi kelas X SMA.

Pertanyaan: Apa yang dimaksud dengan gejala sosial?

Petunjuk: Cek di halaman 1.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.