Find Us On Social Media :

5 Peran Hewan Arboreal dalam Ekosistem dan Lingkungan Sekitar

Istilah arboreal mengacu pada sifat yang hidup di pepohonan.

1. Berperan Terhadap Siklus Nutrisi

Siklus nutrisi adalah pergerakan dan pertukaran bahan anorganik dan organik kembali ke produksi materi.

Tahukah kamu? Hewan arboreal berperan terhadap siklus nutrisi, lo.

Ini dikarenakan mereka mengembalikan nutrisi ke dalam tanah melalui kotoran serta bahan-bahan organik lainnya.

2. Menjaga Keanekaragaman Hayati

Hewan arboreal berperan dalam menjaga keanekaragaman hayati di hutan.

Oleh karena itulah kehadiran hewan arboreal membantu menjaga keseimbangan keanekaragaman hayati, seperti hewan dan tumbuhan dalam ekosistem hutan, Kids.

3. Makanan bagi Pemangsa

Ular dan burung hantu termasuk hewan arboreal. Mereka mendapatkan makanan bergantung dari hewan arboreal lainnya.

Nah, hal ini membantu menjaga keseimbangan populasi pemangsa dalam ekosistem hutan.

Baca Juga: Terkenal Lambat, Apa Penyebab Kungkang Butuh Waktu yang Sangat Lama untuk Bergerak?