Caranya adalah dengan menutup lubang atau celah kecil yang kerap jadi pintu masuk serangga ke dalam rumah.
Dengan begitu, serangga akan kesulitan saat menerobos rumah kamu.
3. Menambal Benda Bocor
Lakban juga bisa digunakan untuk menambal benda yang bocor ya, Kids.
Kamu bisa merekatkan bagian luar yang bocor untuk menambal kebocoran.
4. Membersihkan Bulu Kucing
Lakban juga bisa digunakan untuk membersihkan bulu kucing.
Bulu-bulu kucing yang menembel di kasur dan sofa bisa kalian bersihkan dengan lakban.
Caranya adalah dengan melekatkan lakban pada area yang banyak terkena bulu kucing.
5. Pengikat Kabel
Lakban juga bisa kalian gunakan untuk memengikat kabel yang berantakan.
Baca Juga: 5 Cara Menyejukkan Rumah Tanpa Menggunakan AC, Sudah Tahu?