Find Us On Social Media :

Perbedaan Pertumbuhan Sekunder dan Primer pada Tumbuhan

Perbedaan pertama antara pertumbuhan primer dan pertumbuhan sekunder adalah hasil pertumbuhannya.

Pertumbuhan sekunder terjadi akibat adanya aktivitas di jaringan kambium (meristematik sekunder).

Pembelahan kambium ke arah luar akan membentuk floem sekunder.

Sementara pembelahan ke arah dalam, akan membentuk xylem sekunder.

Pohon-pohon yang ada di sekitar kita diameternya menjadi lebar.

Pembelahan pada jaringan kambium ini akan menyebabkan terjadinya pelebaran batang, pembentukan lingkaran tahun, serta jari-jari empulur.

Kambium adalah jaringan yang berperan besar untuk pertumbuhan tanaman.

Terdapat 3 jenis kambium yang dapat dibedakan berdasarkan fungsinya, yaitu:- Kambium sekunder (gabus), terdapat pada permukaan batang atau akar yang sudah pecah.

Kambium ini juga menyebabkan terjadinya lingkaran tahun pada batang.

- Kambium intervaskuler, berfungsi untuk membentuk jari-jari empulur pada pembuluh tanaman.

Baca Juga: Macam-Macam Metode Pertumbuhan Ekonomi dan Penjelasannya

- Kambium Vaskuler, berfungsi untuk membentuk xilem dan floem.

Pertumbuhan Primer