Find Us On Social Media :

Belajar Bahasa Italia: Nama-Nama Makanan dan Minuman (cibo e bevande)

Ada berbagai kosa kata tentang makanan dan minuman dalam bahasa Italia, apa sajakah itu?

6. Selai = marmellata

7. Makanan beku = surgelati

8. Produk susu = latticini

9. Sosis = la salsiccia

10. Biskuit = il biscotto

11. Roti = il pane

12. Keju = il formaggio

13. Ayam = il pollo

14. Kelapa = la noce di coco

15. Telur = l'uovo

16. Kentang goreng = la patatine fritte

Baca Juga: Belajar Bahasa Italia: Nama Anggota Keluarga (Membri della Famiglia)