Find Us On Social Media :

Manfaat Lingkungan bagi Makhluk Hidup di Dalamnya, Geografi Kelas 11 SMA

Lingkungan punya manfaat penting bagi kehidupan makhluk hidup di sekitarnya.

Mikroorganisme diperlukan untuk menguraikan sisa-sisa makhluk hidup yang sudah mati.

Lewat sebuah proses yang dilakukan oleh mikroorganisme, hingga sisa-sisa tersebut menjadi tanah yang subur.

5. Lingkungan sebagai penyedia oksigen

Setiap makhluk hidup membutuhkan oksigen untuk bernapas.

Sama halnya seperti air, jika kekurangan oksigen, makhluk hidup akan lemas dan mati.

6. Sebagai penyedia tanah

Tanah berfungsi sebagai tempat hidup dan berkembangnya tumbuhan.

Sedangkan, tanah jadi tempat berpijak dan menjalani kehidupan bagi manusia.

Hubungan antara makhluk hidup, khususnya manusia dengan lingkungan sekitarnya.

Begitu seseorang lahir ke dunia, secara enggak langsung maupun langsung sudah melakukan interaksi dengan lingkungannya, seperti memanfaatkan oksigen untuk bernapas.

Tingkat ketergantungan terhadap lingkungan jadi meningkat seiring pertumbuhan dan perkembangan hidupnya.

Pertanyaan:
Apa saja peran dari lingkungan bagi kehidupan makhluk hidup di sekitarnya?
Petunjuk, cek lagi page 1.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.