Find Us On Social Media :

Faktor yang Memengaruhi Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia, Geografi Kelas 11 SMA

Ada beberapa faktor yang memengaruhi persebaran flora dan fauna di Indonesia. Seperti apa faktor-faktornya?

Sedangkan di Jawa bagian tengah ditumbuhi berbagai jenis tanaman karena tanahnya yang subur dan punya banyak unsur hara juga air.

5. Manusia, Hewan, dan Tumbuh-Tumbuhan

Enggak hanya faktor alam, faktor seperti keberadaan makhluk hidup berperan dalam proses pertumbuhan tanaman juga perkembangbiakan hewan.

Manusia punya kemampuan untuk mengembangkan teknologi yang bisa mengubah lingkungan dengan memindahkan satu tumbuhan dari satu tempat ke tempat lain.

Hewan punya kemampuan untuk membantu proses penyerbukan setelah terlibat dalam simbiosis mutualisme, mendapat makanan- mendukung proses penyerbukan tanaman.

Nah, Kids, itulah tadi beberapa faktor-faktor yang memengaruhi persebaran flora dan fauna di Indonesia.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.