1. Antelop saiga merupakan satu dari lima spesies antelop yang masuk daftar hewan terancam punah.
2. Antelop suni adalah jenis antelop mungil dari Afrika yang sangat pemalu dan suka bersembunyi di semak-semak.
3. Panjang tanduk antelop suni biasanya berkisar antara 8 hingga 13 sentimeter.
4. Tanduk antelop saiga dipercaya jadi bahan obat tradisional Tiongkok sehingga banyak dicari dan terancam punah.
5. Antelop suni dibekali kemampuan untuk menahan haus sehingga mampu bertahan hidup dengan baik.
6. Antelop saiga memiliki fitur unik, yaitu hidung yang bulat dan berbentuk seperti belalai gajah yang sangat pendek.
7. Antelop suni mengeluarkan aroma tajam untuk menandai daerah teritorialnya.
8. Antelop andaks merupakan jenis antelop yang paling langka dan hanya ada di Gurun Sahara.
9. Satu kawanan antelop jenis wildebesst berjumlah 500.000 ekor.
10. Eland adalah antelop yang memiliki ukuran tubuh paling besar, tinggi antelop eland dewasa bisa mencapai 1,75 centimeter.
Baca Juga: 13 Fakta Menarik Llama yang Membantu Peneliti Menciptakan Vaksin Flu Universal