Find Us On Social Media :

Waspadai, Ini Tanda-tanda Kanker Otak pada Anak yang Tak Boleh Disepelekan

Kanker otak merupakan tumor otak ganas yang paling umum pada anak.

4. Masalah pendengaran

5. Sakit kepala yang parah dan sering

6. Gerakan mata yang tak normal

7. Rasa kepala ditekan yang terus-menerus

8. Gangguan memori

9. Mual atau muntah yang tak dapat dijelaskan

10. Kebingungan dan lekas marah, sehingga mudah rewel

11. Lengan atau kaki melemah atau mati rasa

12. Gangguan penglihatan yang tiba-tiba, seperti penglihatan ganda

13. Perubahan kepribadian atau perilaku.

Baca Juga: Siapa Sangka, 5 Makanan yang Disukai Banyak Orang Ini Ternyata Bisa Memicu Kanker Otak