Find Us On Social Media :

Perbedaan Himpunan dan Sistem Bilangan, Materi Informatika Kelas VIII

Himpunan dan sistem bilangan.

GridKids.id - Kids, sebelumnya kamu sudah belajar tentang berpikir komputasional.

Pada buku Informatika kelas VIII, kamu akan belajar himpunan dan sistem bilangan.

Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian belaja tentang himpunan dan sistem bilangan, ya.

Lantas, apa itu himpunan dan sistem bilangan? Yuk, kita simak!

Pengertian Himpunan dan Sistem Bilangan

1. Himpunan

Secara umum, himpunan adalah sebuah perkumpulan.

Perkumpulan ini bisa terjadi dari sebuah benda atau manusia.

Sederhananya, himpunan adalah kumpulan obyek yang bernilai pasti.

Contoh dari himpunan sendiri bisa kita lihat di sekitar kita, lo.

Misalnya adalah, kumpulan hewan berkaki empat.

Baca Juga: Pengaruh TIK dalam Kehidupan Masyarakat, Informatika Kelas 7 SMP

Itu artinya, kumpulan hewan yang berkaki empat seperti kucing, anjing, kuda dan keledai.

Contoh lainnya adalah, kumpulan makanan manis.

Adapun kumpulan makanan manis adalah donat, martabak manis dan kue.

Itulah pengertian dan contoh dari himpunan ya, Kids.

2. Sistem Bilangan

Dalam sistem komputer, ada emoat buah sistem bilangan yang umum digunakan.

Berikut ini adalah empat sistem bilangan dalam informatika:

Desimal - Sistem bilangan yang menggunakan basis 10.

Biner - Sistem bilangan yang menggunakan basis 2.

Oktal - Sistem bilangan yang menggunakan basis 8.

Baca Juga: Karakteristik Berpikir Komputasional, Materi Informatika VIII SMP

Heksa Desimal - Sistem bilangan yang menggunakan basis 16.

Itulah pengertian dari himpunan dan sistem bilangan ya, Kids.

Pertanyaan:
Apa pengertian himpunan dan sistem bilangan?
Petunjuk, cek lagi page 1.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.