Pada sebuah voting sendiri pun terdapat kelebihan dan kekurangannya masing-masing.
Voting sendiri terkesan lebih praktis dan cepat.
Kelebihan Voting
- Mempersingkat waktu untuk menyelesaikan masalah atau keputusan.
- Suara terbanyak menghasilkan keputusan yang mutlak.
- Menghemat pemikiran atau tenaga peserta diskusi.Kekurangan Voting
- Keputusan bukan hasil dari mufakat
- Beberapa peserta terpaksa menerima keputusan yang telah diambil.
Baca Juga: Daftar Lengkap Nominasi MAMA 2020, Detail Voting dan Kategori
- Beberapa peserta sering tidak menerima keputusan tersebut.
- Aspirasi dari peserta tidak sepenuhnya tersalurkan.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.