Find Us On Social Media :

Drama: Pengertian, Struktur Teks, dan Kaidah Kebahasaan

Ciri khas utama dari drama ialah cerita berbentuk dialog dengan tujuan dipentaskan.

2. Teks drama banyak menggunakan kata ganti orang pertama dan kedua.

3. Teks drama berisi dialog.

4. Teks drama banyak memakai kata kerja yang menggambarkan suatu peristiwa.

5. Pada bagian prolog dan epilog, teks drama banyak menggunakan kata ganti orang ketiga.

Itulah informasi tentang pengertian, struktur, dan kaidah kebahasaan drama ya, Kids.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.