Find Us On Social Media :

5 Fakta Menarik Tupai, Salah Satu Hewan Pengerat yang Paling Cerdas

Fakta menarik tupai.

Tupai mengubur makanan mereka untuk persediaan musim dingin.

2. Berperan Penting untuk Alam

Seperti diketahui, tupai suka mengubur makanan mereka sebagai persediaan ketika musim dingin.

Akan tetapi, mereka juga kerap lupa di mana mengubur makanan tersebut.

Makanan yang berupa benih tersebut kemudian bertumbuh menjadi tanaman.

3. Giginya Tak Pernah Berhenti Tumbuh

Seperti hewan pengerat lainnya, tupai memiliki gigi yang tak pernah berhenti tumbuh.

Selama mereka hidup, dua gigi depannya akan terus bertumbuh.

4. Umurnya Lebih Lama dari Anjing

Beberapa jenis tupai bisa hidup lebih lama dari anjing.

Baca Juga: Tak Cuma Burung, Ternyata 5 Hewan Ini Juga Bisa Bernyanyi dengan Merdu

Salah satunya adalah tupai rubah yang bisa hidup hingga usia 18 tahun.