Find Us On Social Media :

10 Dampak Positif Dinamika Sosial bagi Kehidupan Masyarakat

Dinamika sosial bisa mendatangkan dampak positif dan negatif bagi masyarakat.

GridKids.id - Kids, apa yang kamu ketahui tentang dampak positif dinamika sosial?

Melansir dari gramedia.com, pengertian dinamika sosial menurut Kingsley Davis adalah sebagai bentuk perubahan yang bisa ditandai adanya perubahan di lapisan struktur dan fungsi masyarakat.

Diketahui istilah dinamika sosial sering muncul bersamaan dengan interaksi sosial dan perubahan sosial dalam masyarakat.

Dinamika sosial disebabkan oleh beberapa faktor, yaitu pergantian anggota, perubahan struktur sosial, serta perubahan situasi sosial dan ekonomi.

Nah, sederhananya dinamika sosial diartikan sebagai bentuk perubahan yang terjadi dalam komponen masyarakat yang terjadi atas kurun waktu tertentu.

Sementara jenis-jenis dinamika sosial dibagi menjadi beberapa bagian, yakni perubahan sosial, penyimpangan sosial, pengendali sosial, dan mobilitas sosial.

Tahukah kamu? Dinamika sosial bisa mendatangkan dampak positif dan negatif, lo.

Salah satu dampak negatif dinamika sosial ialah sulit membangun kepercayaan dengan masyarakat dan lunturnya nilai kebersamaan.

Yuk, simak informasi di bawah ini untuk mengetahui apa saja dampak positif dinamika sosial, ya!

Dampak Positif Dinamika Sosial bagi Kehidupan Masyarakat

1. Pemerataan tingkat pendidikan karena adanya program pemerintah dan swasta.

Baca Juga: 4 Dampak Negatif Dinamika Sosial dalam Kehidupan Masyarakat, Apa Saja?