30 Contoh Kalimat Menggunakan Majas Metafora dan Artinya

Majas metafora adalah majas yang menggunakan kata hiasan.

Majas metafora adalah majas yang menggunakan kata hiasan.

Contoh Kalimat Menggunakan Majas Metafora

1. Toko klontong itu korsleting hingga habis dilahap si jago merah.

Si jago merah artinya api.

2. Tania memberikan teman-temannya buah tangan dari Singapore

Buah tangan artinya oleh-oleh.

3. Kasus pencurian di sekolah akhirnya dibawa ke meja hijau.

Meja hijau artinya pengadilan.

4. Setelah 2 tahun di Amerika, Agnez Mo kembali ke tanah air.

Tahah air artinya tempat kelahiran.

5. Siti memiliki sifat yang tinggi hati, hal ini membuat teman-temannya menjauh.

Tinggi hati artinya sombong atau angkuh.

Baca Juga: 5 Jenis Majas yang Sering Digunakan dalam Karya Sastra Puisi dan Contohnya