Find Us On Social Media :

6 Contoh Hasil Pemanfaatan Minyak Bumi untuk Kehidupan Manusia

6 hasil pemanfaatan minyak bumi untuk kehidupan manusia.

2. Gas Minyak Cair

Gas minyak cair juga menjadi salah satu hasil olahan minyak bumi.

Biasanya, hasil ini lebih dikenal dengan sebutan LPG di tengah masyarakat Indonesia.

3. Avtur

Ya, avtur adalah istilah yang kita kenal sebagai bahan bakar pesawat.

Avtur sendiri merupakan singkatan dari kata "aviation turbine fuel" alias bahan bakar kendaraan terbang.

4. Solar

Sama seperti bensin dan avtur, olahan yang satu ini juga menjadi bahan bakar kendaraan.

Bedanya, solar digunakan sebagai bahan bakar kendaraan bermesin diesel.

Mesin diesel sendiri kerap digunakan untuk kendaraan seperti truk, bus dan tronton.

5. Minyak Tanah

Baca Juga: 5 Faktor Penyebab Kelangkaan Sumber Daya Alam serta Penjelasannya