Artinya, waktu pm dimulai dari jam 12 siang hingga jam 12 malam.
Jadi, perbedaan antara am dan pm adalah am menunjukkan waktu dari tengah malam hingga siang.
Sementara itu, pm menunjukkan waktu dari siang hingga tengah malam.
Contoh penggunaan am dan pm
1. We have soccer practice at 4 pm. (Kami ada latihan sepak bola pada jam 4 sore.)
2. I always wake up at 5 am. (Saya selalu bangun jam 5 pagi)
3. The study sessions begin at noon, 2:30 and 4 pm. (Sesi belajar dimulau pada siang hari, 14.30 hingga 16.00)
4. The flight landed at 6:13 am. (Pesawat mendarat puku 6.13 pagi)
5. Freddy goes to scholl at 6:30 am. (Freddy pergi ke sekolah pada 6.30 pagi).
Baca Juga: Perbedaan Kata Met dan Meet dalam Bahasa Inggris serta Contohnya
6. Dad leave for work at 8:00 am and get home at 6 pm. (Ayah berangkat kerja jam 8 pagi dan pulang ke rumah jam 6 sore)
7. Carlie called me at 9 am today. (Carlie menelepon saya jam 9 malam hari ini)
8. The library is open from 7 am to 4 pm every day. (Perpustakaan buka dari jam 7 pagi hingga jam 4 sore setiap harinya).
Nah, itulah perbedaan antara am dan pm serta contoh penggunaannya dalam bahasa Inggris.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.