Find Us On Social Media :

5 Contoh Kalimat Perubahan Makna Kata Generalisasi serta Artinya

Salah satu jenis perubahan makna kata pada sebuah kalimat adalah generalisasi.

1. Kapal itu berlayar di lautan luas.

Makna kata 'berlayar' mulanya digunakan untuk perjalanan dengan perahu layar.

Nah, sekarang kata 'berlayar' juga bisa digunakan untuk kapal.

2. Pak Fandy memiliki papan yang luas.

Kata 'papan' enggak bermakna yang sebenarkanya karena merupakan hasil generalisasi.

Pada kalimat di atas, kata 'papan' berarti rumah.

3. Ian seorang mahasiswa jurusan Pendidikan Bahasa Arab.

Kata 'jurusan' dulunya hanya digunakan dalam bidang transportasi. Namun, kini kata 'jurusan' digunakan dlaam bidang pendidikan, Kids.

4. Karim Benzema termasuk pemain bola yang sudah sering mencetak gol.

Diketahui dulunya 'mencetak' hanya digunakan dalam hal penerbitan majalah, buku, dan sebagainya.

Baca Juga: Apa Itu Makna Kata? Inilah Pengertian, Jenis, dan Contoh Penggunaannya