Find Us On Social Media :

5 Manfaat Berita Bagi Pelajar, Menambah Kosa Kata Hingga Lihai Menulis

Ilustrasi seseorang sedang membaca berita di koran.

Apabila Kids terbiasa membaca berita, kamu akan mulai memahami tentang bagaimana cara menulis yang baik dan benar, seperti penggunaan kata yang tepat, tanda baca yang benar, dan sebagainya.

Hal tersebut juga akan berpengaruh pada kemampuan membaca pelajar.

3. Menambah Pengetahuan Baru

Dengan membaca atau mendengarkan berita, kamu tentunya akan mengetahui banyak hal yang mungkin tidak diketahui di sekolah.

Sebab, ada banyak sekali informasi yang disampaikan di dalam berita dengan bidang dan tema yang berbeda-beda.

Bahkan, jangkauan informasi yang disajikan dalam berita begitu luas sehingga bisa diakses di mana pun dan kapan pun.

Itulah sebabnya, informasi yang didapatkan dari berita sering kali akan membantu pelajar saat ujian, lomba, ataupun kompetisi debat.

4. Menemukan Ide Cemerlang 

Kids juga jadi menemukan ide-ide setelah mendengarkan atau membaca berita. 

Ide yang didapat dari sebuah berita dapat membantu Kids dalam mengerjakan projek atau menuntaskan kegiatan di sekolah.

Ada begitu banyak topik pemberitaan yang dapat menginspirasi pelajar.

Baca Juga: Mengenal Reportase Jurnalistik: Pengertian, Teknik, dan Tahapannya