Find Us On Social Media :

Perbedaan Penggunaan By the Way dan Anyway serta Contoh Kalimatnya

Contoh dialog asking and giving opinion dalam Bahasa Inggris bisa ditemukan dalam percakapan sehari-hari

GridKids.id - By the way dan Anyway adalah kata-kata yang kerap kita dengar dalam penggunaan percakapan bahasa Inggris.

 
 
Lalu apa yang membedakan by the way dan anyway?
 
Penggunaan By the way dan Anyway dalam kalimat bahasa Inggris

Dalam Bahasa Indonesia, by the way berarti “ngomong-ngomong”.

Melansir Kompas.com dari sumber English Foward, by the way digunakan untuk memperkenalkan topik baru dalam percakapan.

Artinya, by the way digunakan untuk mengalihkan topik pembicaraan, berpindah topik, atau membuka topik pembicaraan yang baru.

  • Mengalihkan pembicaraan
  • Membuka topik pembicaraan baru
  • Memberikan argumen lain yang berbeda dari topik sebelumnya
  • Menanyakan sesuatu yang terlintas dipikiran secara spontan, namun berbeda dari topik sebelumnya.

Sementara mengutip buku Things Your English Book Don’t Tell You terbitan Panda Media, anyway adalah kata keterangan (adverb) yang digunakan untuk melanjutkan atau menyimpulkan topik yang dibicarakan sebelumnya.

Baca Juga: Perbedaan Cara Penyampaian By The Way dan Anyway dalam Bahasa Inggris

Dalam bahasa Indonesia, anyway memiliki arti yang sama dengan “bagaimanapun juga”, “namun demikian”, atau “meski begitu”.

Anyway digunakan untuk melanjutkan topik pembicaraan sebelumnya atau menarik kesimpulan dari topik pembicaraan tersebut.

Dilansir dari Cambridge Dictionary, anyway juga digunakan saat seseorang terlepas dari alasan atau situasi yang telah disebutkan.

Anyway dapat dipakai dalam beberapa kondisi, di antaranya: