Find Us On Social Media :

4 Cara Mengembangkan Ide Pokok Menjadi Paragraf serta Ciri-cirinya

Ide pokok sering disebut sebagai gagasan pokok atau gagasan utama.

GridKids.id - Kids, bagaimana cara mengembangkan ide pokok suatu bacaan menjadi paragraf?

Ide pokok merupakan salah satu materi pelajaran Bahasa Indonesia. Penting untuk mengetahui ide pokok agar bisa memahami konteks bacaan.

Ide pokok sering disebut sebagai gagasan pokok atau gagasan utama.

Ide pokok merupakan sebuah permasalahan utama yang mendasari sebuah bacaan.

Tahukah kamu? Ide pokok bersifat umum yang bisa dikembangkan menjadi ide-ide penjelas yang bersifat khusus, lo.

Nah, susunan tersebut bisa menciptakan bacaan yang memudahkan pembaca untuk mengetahui inti pembahasan.

Umumnya, ide pokok terdapat dalam kalimat utama paragraf. Namun, enggak menutup kemungkinan bahwa ide pokok bisa berada di akhir paragraf atau keduanya.

Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja cara mengembangkan ide pokok menjadi paragraf!

Cara Mengembangkan Ide Pokok Menjadi Paragraf

1. Membaca Teks Secara Keseluruhan dan Membaca Isinya

Apakah kamu pernah mencoba membaca secara ekstensif?

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), ekstensif adalah bersifat menjangkau secara luas.

Membaca ekstensif memiliki arti membaca dengan jangkauan luas.

Baca Juga: 3 Cara Menentukan Kalimat Utama dalam Setiap Paragraf serta Ciri-cirinya