GridKids.id - Kids, apa kamu suka mengonsumsi kentang?
Kentang salah satu merupakan sayuran yang disukai banyak orang.
Yap, bahkan kentang sering dijadikan menu andalan karena dapat diolah menjadi berbagai macam makanan.
Salah satu olahan kentang adalah perkedel.
Perkedel adalah olahan kentang yang dihaluskan dan dibentuk menjadi bulat.
Biasanya perkedel sering dijadikan lauk dan dimakan bersama dengan nasi.
Ternyata membuat perkedel enggak begitu sulit, lo.
Yap, kamu juga dapat membuat perkedel yang lezat di rumah.
Berikut ini resep dan cara membuat perkedel yang enak dan lezat, Kids.
Bahan dan cara membuat perkedel
Resep Perkedel Kentang Udang
Baca Juga: Kreasi Menu Sehat, Perkedel Jagung Panggang Sajian Lezat Akhir Pekan