Find Us On Social Media :

5 Bentuk Globalisasi Komunikasi dan Upaya Menghadapinya di Era Modern

Globalisasi komunikasi adalah salah satu jenis globalisasi yang memiliki pengaruh di bidang komunikasi.

1. Pergeseran media massa dari bentuk konvensional (koran, majalah) menuju ke arah digital (portal online atau blog).

2. Munculnya perubahan dalam konsep ruang dan waktu, yakni masyarakat enggak lagi dibatasi oleh perbedaan jarak, tempat, dan waktu.

3. Komunikasi menjadi lebih cepat, mudah, dan mudah.

4. Tren sosial media banyak digunakan oleh masyarakat dan bisa dijadikan sumber penghasilan.

5. Bisa berkomunikasi dengan siapa saja di berbagai pelosok penjuru dunia dengan sangat mudah, cepat, dan praktis.

Lalu, bagaimana upaya menghadapi globalisasi komunikasi di era modern?

Bersumber dari kompas.com, berikut ini merupakan upaya menghadapi globalisasi komunikasi di era modern, antara lain:

1. Menyaring dan Memilih Informasi Secara Tepat agar Bijaksana

Pentingnya menyaring dan memilih informasi secara tepat membantu mencegah dampak negatif globalisasi komunikasi pada masyarakat.

Jika kita menyebarkan informasi yang enggak disaring maka akan menimbulkan persepsi yang salah dari masyarakat, Kids.

Baca Juga: 4 Faktor Pendorong dan Penghambat Proses Terjadinya Globalisasi

2. Menggunakan Alat Komunikasi Secara Tepat dan Sesuai dengan Fungsi serta Kebutuhan