Find Us On Social Media :

10 Jenis Burung yang Memiliki Bulu Berwarna-warni dari Seluruh Dunia

10 jenis burung berwarna-warni dari seluruh dunia.

GridKids.id - Kids, apa banyak sekali jenis burung yang hidup di dunia.

Kali ini GridKids akan mengajak kalian mengenal 21 jenis burung berwarna-warni dari seluruh dunia, ya.

Lantas, burung apa saja yang memiliki bulu berwarna-warni dari seluruh dunia? Yuk, kita simak!

21 Jenis Burung Berwarna-warni dari Seluruh Dunia

1. Summer Tanager

Berasal dari Amerika Selatan memiliki dominasi warna berwana merah stroberi.

2. Painted Bunting

Burung asal Amerika Selatan ini memiliki warna merah terang hingga biru dan kuning serta oranye.

3. Wood Duck

Bebek yang hidup di Amerika Timur ini memiliki corak tubuh berwarna-warni dari hijau hingga hitam.

4. Spangled Cotinga

Baca Juga: 10 Fakta Burung Elang Jawa, Hewan yang Menginspirasi Lambang Negara Indonesia

Spangled Cotinga hidup di sepanjang tahun di Amerika Selatan Utara di hutan hujan Amazon dan memiliki warna biru langit.

5. Kutilang

Burung mungil ini berasal dari Australia Utara dan memiliki warna hijau, biru, ungu dan kuning.

6. Azure Kingfisher

Burung Azure Kingfisher ditemukan di Australia dan memiliki dominasi warna biru dan oranye.

7. Merpati Mahkota Biru

Hewan endemik di Northwestern New Guinea ini memiliki warna bisa yang cantik.

8. Keel-billed Toucan

Burung yang hidup di Meksiko hingga Amerika Selatan ini memiliki warna bulu yang cantik dengan kombinasi warna hitam, kuning dan merah.

9. Northern Cardinal

Burung yang berkembang di Amerika Yimur ini memiliki dominasi warna merah dan hitam cemerlang.

Baca Juga: 6 Burung Tercepat di Dunia, Bisa Terbang Setara Kecepatan MotoGP

10. Paradise Tanager

Burung mungil yang satu ini hidup di Amerika Selatan dan memiliki kombinasi warna merah, biru, hijau dan hitam.

Itulah 10 jenis burung berwarna-warni dari seluruh dunia ya, Kids.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.