Find Us On Social Media :

6 Cara Merawat Tanaman Mawar Supaya Sehat dan Cepat Berbunga

Bunga mawar adalah salah satu jenis tanaman hias paling populer di dunia. Bagaimana cara merawat tanaman mawar supaya tetap sehat dan cepat berbunga?

Sinar matahari juga mendukung proses florasi atau pembungaan jadi lebih cepat.

Inilah yang membuatmu harus memerhatikan posisi meletakkan pot bunga mawar di tempat yang memeroleh pencahayaan yang cukup di pagi hari.

Jika kamu menyimpan bunga mawar dalam ruangan, pastikan untuk menjemur bunga mawar di bawah sinar matahari rutin setiap pagi supaya tanaman mawarmu cepat berbunga.

2. Berikan Pupuk sebagai Nutrisi untuk Tanaman

Selain cahaya matahari, pemupukan yang rutin juga bisa mendukung tanaman mawarmu cepat berbunga.

Proses pemupukan yang rutin dilakukan akan memberikan semua unsur hara ke tanaman mawarmu, karena unsur hara alami dalam tanah saja enggak cukup, nih, Kids.

Kamu disarankan untuk melakukan dua kali pemupukan dalam waktu sebulan sekali atau dua minggu sekali.

Gunakan beberapa jenis pupuk seperti pupuk kandang, pupuk kompos, hingga pupuk NPK untuk memupuki tanaman mawarmu.

Semua unsur hara yang ada dalam pupuk-pupuk di atas bisa membantu bunga mawar mencapai fase berbunga lebih cepat.

3. Beri ZPT pada Tanaman Mawar

Selain menggunakan pupuk tanaman, kamu juga bisa menambahkan ZPT pada tanaman mawarmu.

Baca Juga: Jangan Salah Memilih Pupuk, Gunakan Pupuk Ini Agar Mawar Tumbuh Maksimal