Find Us On Social Media :

Digunakan Setelah Mandi, Kenapa Handuk Tetap Bisa Kotor? #AkuBacaAkuTahu

Alasan handuk bisa kotor padahal digunakan setelah mandi

GridKids.id - Setelah mandi, kita akan mengeringkan badan dengan handuk.

Namun, kenapa handuk tetap bisa jadi kotor padahal kita gunakan setelah mandi, ya?

Padahal, mandi adalah kegiatan kita untuk membersihkan diri dari kotoran dan debu.

Setelah seharian berkegiatan, tubuh akan penuh keringat, kotoran, debu, dan juga bakteri.

Oleh karena itu, umumnya kita akan mandi setelah berkegiatan atau pergi seharian.

Tujuannya adalah untuk membuat badan kembali bersih dan menghilangkan kotoran serta bau tak sedap.

Saat kondisi tubuh sudah bersih, kita mengeringkan badan dengan handuk untuk mengeringkan sisa-sisa air di tubuh setelah mandi.

Namun saat menggunakan handuk di lain waktu, handuk tak selalu bersih dan bisa jadi kotor.

Bahkan, handuk juga perlu dicuci secara rutin, padahal digunakan sebentar dan saat tubuh dalam kondisi bersih selesai mandi.

Hmm... kenapa begitu, ya?

Yuk, kita cari tahu penjelasannya di artikel ini!

Baca Juga: Tak Banyak Diketahui, Ternyata Ini Manfaatnya Jika Pakai Handuk Putih