GridKids.id - Kids, pernakah kamu bertanya-tanya tentang kegunaan pusar?
Pusar atau udel merupakan salah satu bagian tubuh yang terdapat di bagian perut depan.
Melansir dari kompas.com, pusar adalah sisa-sisa dari tali pusar, yakni tali yang menghubungkan ibu dengan janin untuk menyuplai semua nutrisi dan oksigen saat berada di dalam rahim.
Hampir semua manusia memiliki pusar, lo. Namun, ada juga orang yang enggak memiliki pusar sejak ada di kandungan.
Nah, kondisi ini disebut dengan Umbilica Hernia.
Tahukah kamu? Setiap orang memiliki pusar yang berbeda-beda tergantung pada saat proses kelahirannya.
Pusar berbentuk kecil dan memiliki kegunaan besar bagi manusia.
Untuk mengetahui apa saja kegunaan pusar, simak informasi di bawah ini.
Kegunaan Pusar bagi Manusia
1. Mengatur Energi Panas dan Dingin pada Tubuh
Kegunaan pusar memiliki kegunaan untuk mengatur energi panas dan dingin pada tubuh.
Baca Juga: 9 Jenis Enzim dalam Tubuh Manusia dan Komponen Penyusunnya