Find Us On Social Media :

10 Istilah dalam Olahraga Lari Secara Umum dan Penjelasannya

Salah satu cabang olaraga yang diminati banyak orang adalah lari.

Istilah fartlek berasal dari bahasa Swedia yang berarti bermain kecepatan merujuk pada salah satu metode latihan dalam serangkaian progran latihan lari.

7. Gun Time

Gun time merupakan catatan waktu yang dihitung sejak dimulainya perlombaan lari hingga garis finish.

8. Hit the Wall

Istilah hit the wall berarti kondisi pelari yang enggak memungkinkan untuk melanjutkan perlombaan.

9. Interval

Pengertian interval adalah salah satu program lari yang menempuh jarak tertentu.

10. Pace

Pace merupakan kecepatan pelari per kilometer dalam hitungan menit.

Nah, itulah informasi tentang istilah-istilah dalam olahraga lari secara umum dan penjelasannya.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.