Find Us On Social Media :

Apa Saja Contoh Interaksi Sosial Antarindividu? Materi IPAS Keals 5 SD

Pengertian dan contoh interaksi antarindividu, materi IPAS kelas 5 SD.

Lalu, hasil interaksi sosial antarindividu ini bisa ke tahap lebih lanjut secara positif atau negatif.

Contoh-Contoh Interaksi Antarindividu 

1. Berbincang-bincang 

Interaksi antarindividu seperti berbincang-bincang yaitu individu dengan individu lainnya memiliki pesan yang ingin disampaikan.

Ada yang berperan sebagai komunikator (menyampaikan) dan komunikan (menerima).

Sedangkan berkelahi pasti saling merespons melalui tindakan, ucapan, dan lain-lain.

Sering kali, seseorang akan berkelahi dengan teman lainnya jika interaksi antarindividu tidak berjalan dengan lancar.

Tapi, perkelahian enggak boleh berlangsung lama dan harus segera diatasi. 

2. Saling Menyapa 

Saling pertama adalah salah satu contoh dari interaksi antarindividu.

Baca Juga: Interaksi Sosial: Pengertian, Ciri-Ciri dan Syaratnya