Find Us On Social Media :

Istilah-Istilah Pemain Belakang dalam Sepak Bola, Tak Hanya Bek

Mengenal istilah pemain belakang dalam sepak bola.

Selain itu, center back membantu kiper untuk menjaga gawang timnya tidak kebobolan.

Contoh pemain berposisi center back adalah Virgil van Dijk dari Liverpool.

2. Libero

Libero adalah istilah yang pernah populer di era 1960.

Libero adalah pemain belakang yang memiliki fungsi fleksibel.

Meski berposisi sebagai pemain belakang, libero bisa membantu penyerangan.

Contoh pemain berposisi libero adalah Armando Picchi, Gaetano Scirea, dan Franco Baresi.

3. Stopper

Stopper adalah pemain yang berfungsi untuk menghentikan serangan lawan.

Dalam sebuah pertandingan sepak bola, stopper menjalankan tugasnya dengan cara menandai penyerang lawan.

Seorang stopper juga harus memiliki kemampuan duel udara yang baik.

Baca Juga: Mengenal Sistem Tambahan Waktu dalam Sepak Bola, Sudah Tahu?