Find Us On Social Media :

Diferensiasi Sosial dalam Struktur Sosial: Pengertian, Fungsi dan Ciri-cirinya

Diferensiasi sosial dalam sruktur sosial memiliki berbagai fungsi

Hal ini bisa menyebabkan barang maupun jasa punya perbedaan harga.

2. Diferensiasi Fungsional

Diferensiasi fungsional merupakan pembagian kerja yang muncul karena adanya individu yang melakukan suatu pekerjaan berbeda.

Perbedaan pembagian kerja ini menyebabkan setiap individu harus melaksanakan kewajiban sesuai fungsinya masing-masing.

3. Diferensiasi Kultural

Diferensiasi ini muncul karena aturan berperilaku yang tepat serta berbeda menurut situasi tertentu.

Jenis ini bertujuan mengatur ketertiban dalam bermasyarakat dan bisa berbeda di setiap daerahnya.

Nah, itulah pengertian dari diferensiasi sosial dalam struktur sosial beserta penjelasan mengenai fungsi, ciri-ciri, dan juga 3 jenisnya.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.