Find Us On Social Media :

25 Nama Makanan Sehari-hari dalam bahasa Jepang Beserta Artinya

Nama-nama makanan sehari-hari dalam bahasa Jepang.

GridKids.id - Kids, apa kamu sudah tahu nama-nama makanan sehari-hari dalam bahasa Jepang serta artinya?

Sekarang pahami nama-nama makanan sehari-hari dalam bahasa Jepang dan artinya.

Kosa kata bahasa Jepang tentang makanan sehari-hari dapat kamu pahami dan pelajari disini.

Berikut nama-nama makanan sehari-hari dalam bahasa Jepang:

1. Nasi : Gohan

2. Gandum : Komugi

3. Roti : Pan

4. Sup : Sūpu

5. Daging : Niku

6. Daging Ayam : Toriniku

7. Daging Sapi : Gyūniku

Baca Juga: Contoh Kalimat Percakapan Sehari-hari dalam Bahasa Jepang dan Artinya