Find Us On Social Media :

7 Jenis Kata Sifat Bertaraf dalam Bahasa Indonesia serta Contohnya

Salah satu jenis kata dalam bahasa Indonesia menurut kategorinya adalah kata sifat.

Fungsi kata sifat adalah untuk menjelaskan sifat atau keadaan suatu objek. Nah, objek bisa berupa manusia, binatang, tumbuhan, dan benda lainnya.

kata sifat berdasarkan maknanya dibagi menjadi dua, yakni kata sifat bertaraf dan kata sifat tak bertaraf.

Berikut ini merupakan jenis-jenis kata sifat bertaraf serta contohnya, antara lain:

1. Kata Sifat Pemberi Ukuran

Kata sifat pemberi ukuran ialah jenis kata sifat yang menerangkan kualitas yang bisa diukur dengan ukuran kuantitatif.

Contoh kata sifat pemberi ukuran ialah panjang, berat, dan tinggi.

2. Kata Sifat Pemberi Warna

Pengertian kata sifat pemberi warna merupakan suatu kata sifat yang bisa menunjukkan atau menerangkan suatu warnan tertentu.

Contonya adalah hijau, cokelat, biru, putih, dan merah.

3. Kata Sifat Pemberi Waktu

Baca Juga: Jenis-Jenis Kata Sifat dan Contohnya, Bahasa Indonesia Kelas VII SMP