GridKids.id - Apa kamu tahu dampak positif dari interaksi desa dan kota?
Dalam materi ilmu geografi kelas 12 SMA akan membahas dampak dari adanya interaksi spasial desa dan kota.
Berikut dampak positif dengan adanya interaksi desa dan kota.
Interaksi spasial adalah interaksi antara satu tempat dengan tempat lainnya.
Interaksi ini mencakup pergerakan orang, barang, hingga informasi dari suatu tempat ke tempat lainnya.
Meningkatnya interaksi antar desa dan kota disebbakn faktor perkembangan di bidang teknologi, ekonomi, budaya dan pendidikan.
Dengan adanya faktor-faktor tersebut dapat menghasilkan pengaruh terhadap wilayah satu dengan wilayah lainnya.
Yuk, kita cari tahu dampak apa saja yang bisa timbul dari interaksi desa dan kota!
Berikut dampak positif dari interaksi desa dan kota!
1. Dampak Interaksi bagi Desa
Dampak interaksi bagi desa dapat dipengaruhi faktor jumlah penduduk, jarak, dan hal lainnya.
Baca Juga: Faktor Penyebab dan Dampak Terjadi Urbanisasi Penduduk, IPS Kelas 7 SMP Tema 2
Dengan adanya interaksi ini dapat berpengaruh pada masing-masing wilayah dan dapat memicu perubahan.
Dampak Positif Interaksi bagi Desa