GridKids.id - Kids, apa saja yang kamu ketahui tentang kegiatan ekonomi di sektor pertanian?
Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian belajar tentang kegiatan ekonomi di sektor pertanian.
Lantas, apa saja bentuknya? Yuk, kita cari tahu.
Kegiatan Ekonomi di Sektor Pertanian
Seperti diketahui, kegiatan ekonomi bisa terjadi di beberapa bidang.
Beberapa di antaranya adalah di sektor pertanian, peternakan hingga perikanan.
Pertanian sendiri merupakan salah satu kegiatan ekonomi yang ada di masyarakat Indonesia.
Salah satu contoh bentuk kegiatannya adalah menanam padi untuk kemudian menghasilkan beras.
Kemudian ada kegiatan distribusi beras untuk dijual ke beberapa tempat.
Namun ternyata masih banyak kegiatan ekonomi di bidang pertanian, lo.
Yuk, langsung saja kita cari tahu bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di sektor pertanian.
Baca Juga: Kegiatan Ekonomi Negara Anggota ASEAN, Tak Hanya Sektor Pertanian