Find Us On Social Media :

Kondisi Ekonomi Indonesia pada Masa Demokrasi Terpimpin, Materi IPS Kelas 8

Berikut ini adalah kondisi eknomi Indonesia pada masa demokrasi terpimpin.

Sistem pemerintahan demokrasi terpimpin dimulai dari Dekrit Presiden 5 Juli 1959.

Kondisi Ekonomi

Di tengah dinamika politik yang terjadi, kondisi ekonomi di Indonesia juga masih belum stabil.

Kala itu biaya hidup masyarakat masih tinggi dan harga-harga kebutuhan pokok masing tinggi.

Selain itu , pertambahan jumlah penduduk semakin tinggi dan tingkat kesejahteraan yang masih rendah.

Pemerintah pun masih berusaha mengatasi permasalahan ekonomi yang terjadi

Berikut ini adalah kebijakan pemerintah sebagai upaya mengatasi permasalahan ekonomi di masa itu:

1. Merencanakan Pembangunan Nasional

Kala itu pemerintah membentuk Dewan Perancang Nasional.

Tugas dewan ini adalah menyiapkan rancangan undang-undang pembangunan nasional.

2. Menurunkan Nilai Mata Uang

Baca Juga: Penyebab Terjadinya Inflasi Setelah Indonesia Merdeka, Materi IPS Kelas 8