Find Us On Social Media :

4 Faktor Pendorong Penjelajahan Samudra oleh Bangsa Barat, Kelas 5 SD Tema 7

Faktor pendorong penjelajahan samudra, materi kelas 5 SD tema 7.

Ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang pesat. Contohnya seperti:

- Dikembangkannya teknik pembuatan kapal yang dapat digunakan untuk mengarungi samudra luas.

- Ditemukannya mesiu untuk persenjataan. Senjata dapat digunakan untuk melindungi pelayaran dari ancaman bajak laut dan sebagainya.

- Ditemukannya kompas. Kompas digunakan sebagai penunjuk arah sehingga para penjelajah tak lagi bergantung pada kebiasaan alam.

Untuk menentukan arah, biasanya mereka berpedoman pada bintang sehingga jika angkasa tertutup awan, mereka tak dapat meneruskan pelayarannya.

Dengan kompas, mereka bebas berlayar ke arah mana pun tanpa gangguan, baik siang maupun malam.

Itulah pnejelasan tentang peristiwa kedatangan bangsa barat dan faktor pendorong penjelajahan samudra.

Pertanyaan: Kapan bangsa Eropa pertama menjelajah ke Indonesia?
Petunjuk: Cek di halaman 1

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.