Untuk mengetahui kata-kata konotatif pada puisi "Ibu" karya D. Zawawi Imron simak informasi di bawah ini, ya.
Kata-Kata Konkret dalam Puisi "Ibu" Karya D. Zawawi Imron
1. Baris ke-14
Kata 'gua pertapaanku' memiliki arti sebagai tempat kembali.
2. Baris ke-20
Baris 'bila kasihmu ibarat samudra' termasuk kata konotatif. Kata 'samudra' bermakna luas.
3. Baris ke-22
Ditemukan kata konotatif yaitu 'mencuci lumut pada diri'. Kata konotatif ini bermakna membersihkan diri.
4. Baris ke-23
Pada baris ke-23 puisi "Ibu" ditemukan kata konotatif yaitu 'tempat berlayar'.
Baca Juga: Jawab Pertanyaan Bahasa Indonesia Kelas X SMA: Jenis Citraan dalam Puisi