GridKids.id - Pada artikel sebelumnya kita telah mempelajari tentang lagu daerah Bali yang berjudul "Meong Meong".
Nah, kali ini kita akan membahas tentang lagu "Jangi Janger".
Lagu "Jangi Janger" atau Mejangeran merupakan lagu daerah di Provinsi Bali.
Melansir dari kompas.com, lagu "Jangi Janger" dinyanyikan dan digunakan untuk mengiringi Tari Janger.
Biasanya Tari Janger ditampilkan oleh 10 muda-mudi baik laki-laki maupun perempuan, Kids.
Diketahui mereka akan menari sambil menyanyikan lagu daerah "Jangi Janger".
Tahukah kamu? Lirik lagu "Jangi Janger" diciptakan oleh I Gede Dharna.
Untuk mengetahui lirik dan arti lagu "Jangi Janger" serta maknanya, simak informasi di bawah ini.
Lirik dan Arti Lagu "Jangi Janger"
Jangi janger, sengsenge sengseng janger,
Sengsenge sengseng janger
Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Meong Meong yang Berasal dari Bali serta Maknanya