Find Us On Social Media :

Lirik dan Terjemahan Lagu Gethuk, Lagu Daerah dari Yogyakarta

Lirik lagu Gethuk diambil dari kata gethuk yang merupakan makanan khas dari Yogyakarta.

GridKids.id - Lagu Gethuk adalah lagu daerah yang berasal dari Daerah Istimewa Yogyakarta.

Lagu Gethuk ciptakan oleh Manthos dan juga dinyanyikan oleh penyanyi keroncong wanita Waljinah.

Lirik lagu Gethuk menggunakan bahasa Jawa. Nah, biasanya bahasa Jawa digunakan di daerah Jawa Tengah dan Yogyakarta.

Lirik lagu Gethuk diambil dari kata 'gethuk'. Getuk merupakan makanan khas dari Yogyakarta, Kids.

Getuk terbuat dari ketela yang dihaluskan dan memiliki cita rasa yang gurih, manis, dan khas.

Untuk mengetahui lirik dan terjemahan lagu Gethuk, simak informasi di bawah ini, ya.

Lirik dan Terjemahan Lagu Gethuk

Sore sore, padang mbulanSore sore terang bulan

Ayo konco, podo dolananAyo teman-teman pada mainan

Rene rene, bebarenganKe sini bersama sama

Rame rame e…, do gegojeganBeramai-ramai dengan seruan

Baca Juga: Lagu Caping Gunung: Lirik, Chord, dan Terjemahannya dalam Bahasa Indonesia

Kae kae, rembulaneItu itu padang bulan

Yen disawang, kok ngawe-aweJika dilihat kok mengundang

Koyo-koyo, ngelingakeSeperti seperti mengingatkan

Konco kabeh, ojo turu sore-soreTeman-teman semua jangan tidur sore-sore

Gethuk, asale soko teloGetuk asalnya dari ketela mas

Moto ngantuk, iku tambane opoMata mengantuk itu obatnya apa

E alah gethuk, asale soko teloHalah halah getuk berasal dari ketela

Yen ra pethuk, atine rodo geloJika enggak bertemu artinya sedikit marah

Ojo ngono mas, ojo ojo ngonoJangan begitu mas, jangan begitu

Kadhung janji mas, aku mengko geloTerlanjur janji mas, aku nanti kecewa

Baca Juga: Lagu Dhondhong Opo Salak: Lirik, Arti Terjemahan, dan Maknanya

Kae kae, rembulaneItu itu padang bulan

Yen disawang, kok ngawe-aweJika dilihat kok mengundang

Koyo-koyo, ngelingakeSeperti mengingatkan

Konco kabeh, ojo turu sore-soreTeman-teman jangan tidur sore-sore

Gethuk, asale soko teloGetuk berasal dari ketela mas

Moto ngantuk, iku tambane opoMata mengantuk itu obatnya apa

E alah gethuk, asale soko teloHalah halah getuk berasal dari ketela

Yen ra pethuk, atine rodo geloJika enggak bertemu artinya sedikit marah

Ojo ngono mas, ojo-ojo ngonoJangan begitu mas, jangan begitu

Kadhung janji mas, aku mengko geloTerlanjur janji mas, aku nanti kecewa

Itulah lirik dan terjemahan lagu Gethuk, lagu daerah yang berasal dari Yogyakarta.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.