Find Us On Social Media :

Mengenal Majas Perumpamaan: Pengertian, Ciri, dan Contohnya

Majas perumpamaan biasa disebut dengan majas asosiasi.

GridKids.id - Kali ini kita akan membahas tentang majas perumpamaan yang meliputi pengertian, ciri, dan contohnya.

Majas perumpamaan ini biasa disebut dengan majas asosiasi yang mana suatu kelompok yang memiliki kesamaan dalam suatu ikatan.

Umumnya, jenis majas ini mengandung konotasi atau makna yang enggak sebenarnya.

Hal yang dimaksudkan adalah dengan mengibaratkan suatu benda dengan benda lainnya.

Berikut adalah penjelasannya!

Pengertian majas perumpamaan

Majas perumpamaan adalah majas yang membandingkan dua hal yang pada hakikatnya berbeda dan sengaja dianggap sama.

Majas ini juga diartikan sebagai gaya bahasa atau majas yang membandingkan sesuatu dengan keadaan lainnya karena persamaan sifat.

Ciri-ciri majas perumpamaan

Majas perumpamaan menggunakan kata bagai, bagaikan, seumpama, bak, seperti, dan laksana.

Berikut adalah ciri-cirinya:

Baca Juga: 7 Unsur yang Membentuk Puisi, dari Bait sampai Majas