GridKids.id - Kids, seluruh rangkaian pertandingan di babak grup Liga Europa telah selesai digelar.
Ada 16 pertandingan yang telah digelar pada Jumat (4/11/2022) dini hari WIB.
Hasilnya, delapan tim telah memastikan diri menuju babak 16 besar.
Sementara delapan sisanya akan ditentukan melalui fase play-off.
Termasuk Manchester United yang kemarin malam gagal merebut posisi puncak klasemen Grup E.
Fase play-off sendiri akan diisi oleh 8 runner-up grup Liga Europa dan 8 tim di peringkat ketiga grup Liga Champions.
Lantas, tim mana saja yang akan bersaing di babak 16 besar Liga Europa? Yuk, simak informasinya.
Daftar Tim yang Lolos ke 16 Besar Liga Europa 2022-2023
1. Arsenal
2. Fenerbache
3. Real Betis
Baca Juga: Hasil dan Daftar Tim yang Lolos ke 16 Besar Liga Champions 2022-2023
4. Union Saint Germain
5. Real Sociedad
6. Feyenord
7. Freidburg
8. Ferencvaros
16 Tim yang Bersaing di Putaran Play-off
Runner-up Grup Liga Europa
1. PSV Eindhoven
2. Rennes
3. AS Roma
4. Union Berlin
Baca Juga: Bayern Munchen Cetak Rekor Baru di Liga Champions 2022-2023
5. Manchester United
6. Midtjylland
7. Nantes
8. AS Monaco
Peringkat Ketiga Liga Champions
1. Ajax Amsterdam
2. Bayern Leverkusen
3. Barcelona
4. Sporting CP
5. RB Salzburg
6. Shakhtar Donetsk
Baca Juga: Jelang Piala Dunia 2022: Timnas Jepang Umumkan Skuad Resmi
7. Sevilla
8. Juventus
Nah, itulah daftar delapan tim yang sudah mengamankan tiket lolos ke 16 besar Liga Europa 2022-2023.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia