10. Memasukkan unsur budaya lokal dan nasional ke dalam kurikulum.
11. Memilah-milah budaya asing agar enggak mematikan budaya lokal dan nasional.
12. Mendukung upaya pelestarian dan pengembangan budaya lokal dan nasional.
13. Menggunakan adat istiadat dalam peristiwa atau acara penting, seperti pernikahan, kelahiran, atau kematian.
14. Enggak terpengaruh dalam budaya asing.
15. Ikut mengkampanyekan budaya nasional melalui media sosial.
Demikianlah informasi tentang beberapa bentuk pelestarian dan pemajuan budaya nasional, materi PPKn kelas 8 SMP.
Pertanyaan: Apa yang dimaksud dengan budaya nasional? |
Petunjuk: Cek di halaman 1. |
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.