Find Us On Social Media :

Ingat Siapa yang Menyakitinya, 6 Hewan Ini Bisa Menyimpan Dendam

Anjing punya memori yang pendek, namun ingatan-ingatan jangka panjangnya berkaitan dengan indera penciumannya.

Menariknya, bahkan burung gagak juga bisa menceritakan dendamnya ini kepada populasi di habitatnya.

3. Gurita

Gurita adalah makhluk air yang cerdas. Spesies inipunya kemampuan mengingat yang cukup lumayan.

Enggak cuma bisa menyimpan dendam, mereka juga bisa membalas dendam.

Contohnya, ada gurita yang hidup di akuarium di Boston dan menyimpan dendam pada sukarelawan yang bekerja di akuarium tersebut.

Setiap kali ada kesempatan, gurita itu akan menyemprotkan air kepada sukarelawan tersebut.

4. Unta

Unta terkenal sebagai binatang emhhal bisa memaafkan dan enggak bisa melupakan.

Seorang pemilik unta di India suatu ketika melupakan salah seekor untanya terikat di luar kandang di bawah terpaan sinar matahari sepanjang hari.

Ketika pemilik unta kembali di malam harinya untuk melepas ikatan, unta tersebut sudah terlanjur marah dan menggigit kepala pemiliknya.

Penduduk sekitar bahkan membutuhkan waktu selama 6 jam untuk menenangkan unta yang marah tersebut.

Baca Juga: Bisa Mencapai Ribuan, Ini 5 Hewan yang Memiliki Gigi Terbanyak #AkuBacaAkuTahu