Di antaranya adalah sifatnya yang menyerap air dan membuat tanah terjaga kepadatannya.
2. Mencegah Banjir
Tahukah kamu, lumut ternyata bisa membantu manusia untuk mencegah banjir.
Hal ini terjadi karena air hujan bisa diserap dengan baik oleh lumut.
3. Menambah Sumber Air
Seperti yang telah disebutkan di atas, lumut bisa menyerap air dengan baik.
Itu artinya, lumut bisa mempercepat proses penyerapan air ke dalam tanah saat kemarau.
Sehingga pasokan air tanah atau air sumur bisa terjaga.
4. Penyuplai Oksigen
Seperti tumbuhan pada umumnya, lumut memiliki zat hijau atau klorofil.
Hasil fotosintesis yang dilakukan lumut akan menghasilkan oksigen yang berguna bagi manusia.