Find Us On Social Media :

Macam-macam Perkembangbiakan Vegetatif Secara Alami, Apa Saja?

Ada beberapa cara perkembangbiakan vegetatif secara alami.

6. Spora

Ini dilakukan dengan penyebaran sel atau benih pada tumbuhan berpembuluh tidak berbiji.

Spora biasanya memiliki satu atau lebih sel tertutup dalam lapisan pelindungnya. Misal, lumut, jamur, dan tanaman paku.

7. Tunas Adventif

Tunas adventif merupakan tumbuhan yang tumbuh dari bagian tanaman seperti akar atau daun.

8. Tunas

Tunas adalah perkembangbiakan yang menggunakan tunas atau tanaman yang baru tumbuh.

Tunas biasanya berada di bawah tanaman induk dan muncul di atas permukaan tanah.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.