Find Us On Social Media :

25 Nama Negara Terpadat di Dunia dan Jumlah Penduduknya Tahun 2022

Tak hanya punya wilayah yang luas, beberapa negara juga punya kepadatan penduduk yang tinggi. Apa saja?

GridKids.id - Kids, pada artikel pengetahuan umum sebelumnya kamu sudah mengenal daftar negara terluas di dunia.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), negara merupakan kelompok sosial yang menduduki wilayah atau daerah tertentu yang diorganisasi di bawah lembaga politik dan pemerintah yang efektif, mempunyai kesatuan politik, berdaulat sehingga berhak menentukan tujuan nasionalnya.

Nah, jika sebelumnya kamu sudah melihat negara-negara mana yang punya luas wilayah terluas di dunia, kali ini kamu diajak untuk melihat negara dengan kepadatan penduduk terbesar di dunia.

Berikut ini adalah daftar negara-negara terpadat di dunia dan jumlah penduduknya pada 2022, di antaranya:

Nama-Nama Negara Terpadat di Dunia dan Jumlah Penduduknya (2022)

No. Nama Negara Jumlah Penduduk
1. Cina 1,419 miliar
2. India 1,402 miliar
3. Amerika Serikat    339,2 juta
4. Indonesia    274,7 juta
5. Pakistan    229,3 juta

Baca Juga: 48 Nama-Nama Negara di Benua Eropa Beserta dengan Ibu Kota Negaranya

6. Brasil    217,3 juta
7. Nigeria    211,4 juta
8. Bangladesh    173,5 juta
9. Rusia    146,8 juta
10. Meksiko    126,5 juta
11. Jepang    126,4 juta
12. Etiopia    117,8 juta
13. Filipina    114,8 juta
14. Kongo    105 juta
15. Mesir    102,2 juta
16. Vietnam      98,3 juta

Baca Juga: 14 Nama-Nama Negara di Benua Australia dan Ibu Kota Negaranya

17. Iran      84,9 juta
18. Turki      83,6 juta
19. Jerman      83,1 juta
20. Thailand      69 juta
21. Prancis      67,4 juta
22. Inggris      67 juta
23. Italia      60 juta
24. Afrika Selatan      56,7 juta
25. Myanmar      53, 3 juta

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.