Untuk mengetahui cara meningkatkan semangat gotong royong dalam diri, simak informasi di bawah ini, ya.
Cara Meningkatkan Semangat Gotong Royong dalam Diri
Berikut ini merupakan cara meningkatkan semangat gotong royong dalam diri, antara lain:
1. Melakukan komunikasi yang intensif dan efektif.
2. Menghargai perbedaan pendapat antar sesama.
3. Memiliki kepedulian terhadap lingkungan sekitar.
4. Memiliki rasa kemanusiaan dan kedaulatan antar golongan.
5. Bersikap toleransi antar umat beragama di berbagai lingkungan.
6. Mau membantu tanpa mengharapkan pamrih.
7. Bersikap adil dan saling percaya antar sesama dan juga kelompok.
Baca Juga: 26 Nama Lain Gotong Royong dalam Berbagai Bahasa di Indonesia, Sudah Tahu?