Find Us On Social Media :

4 Kegunaan Listrik yang Membantu Aktivitas Sehari-hari, Kelas 5 SD Tema 3

Kegunaan energi listrik dalam aktivitas sehari-hari, materi kelas 5 SD tema 3.

GridKids.id - Pada pembahasan materi kelas 5 SD tema 3, kita akan belajar tentang Magnet, Listrik, dan Teknologi untuk Kehidupan.

Di dalam materinya terdapat pertanyaan, bagaimana cara untuk mendapatkan energi listrik?

Untuk menjawab pertanyaannya, kamu diminta untuk membaca isi materinya terlebih dahulu.

Di masa modern ini, manusia pastinya tak dapat lepas dari kebutuhan energi listrik.

Energi listrik dapat dihasilkan dari angin, air, panas bumi, dan batu bara.

Energinini akan menggerakan generator dan mengubahnya jadi energi listrik yang kemudian dialirkan ke rumah.

Hmm..bagaimana listrik dapat membantu kita dalam menjalani aktivitas sehari-hari?

Pengertian Listrik

Listrik merupakan aliran yang bermuatan elektron dan dialirkan lewat penghantar agar berguna untuk kehidupan manusia.

Energi listrik jika sampai ke alat elektronik, akan diubah jadi energi lain agar bisa berfungsi.

Kegunaan Listrik yang Dapat Membantu Aktivitas Manusia

Baca Juga: Musim Hujan, Ini Tips Menghindari Diri dari Sengatan Listrik Saat Banjir